Cegah Penyebaran Covid-19, Babinsa Kudamati Semprot Disinfektan Di Gereja Rehoboth
Ambon, News Medianusantara.com,- Babinsa Kudamati Serka Philips Wahelatoan bersama Warga, Angkatan Muda cabang Rehoboth 2 dan Jemaat GPM Rehoboth sebanyak 25 orang melaksanakan penyemprotan disinfektan di rumah ibadah gereja Rehoboth Jl, DR. Kayadoe Kelurahan Kudamati, Kecamatan Nusaniwe Kota Ambon, Jum'at (4/6/2021). Wahelatoan mengatakan, penyemprotan disinfektan dilaksanakan dalam rangka...
SelengkapnyaWagub Maluku Hadiri Diskusi Terfokus Bahas Tantangan Industri Maritim
Ambon, News Medianusantara.com - Wakil Gubernur Maluku Barnabas Nathaniel Orno, menghadiri Diskusi Terfokus atau Focus Group Disscussion (FGD) yang berlangsung di Swiss Belhotel Ambon, Kamis (3/6/2021). Diskusi ini di inisiasi anggota DPD RI Dapil Maluku, membahas tentang Tantangan Pembangunan Industri Maritim dalam Mewujudkan Kesejahteraan Rakyat Maluku.Selain Wagub, turut hadir Wakil Ketua DPD...
SelengkapnyaGubernur Maluku Harap Pengelolaan Blok Masela Libatkan Masyarakat Sekitar Jadi Tenaga Kerja
Ambon, News Medianusantara.com - Gubernur Maluku Murad Ismail berharap, pengelolaan Blok Masela bisa memberi dampak positif dan memberikan kesempatan kepada masyarakat sekitar, untuk ikut berpartisipasi aktif sebagai tenaga kerja, yang diikutsertakan dalam proses eksplorasi maupun eksploitasi nantinya. "Oleh karena itu penguatan kapasitas dan kualitas SDM-nya perlu kita siapkan dengan matang, me...
SelengkapnyaPemprov Maluku Kembali Mendapat Opini WTP dari BPK RI
Ambon, News Medianusantara.com - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, kembali memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) pada Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Maluku tahun anggaran 2020. Penerimaan opini WTP ini, merupakan yang kedua kalinya bagi Pemprov Maluku, setelah LKPD tahun 2019 mendapat opini WTP dari BPK. Opini WTP tersebut disampaikan Auditorat Keuangan Negara VI Dor...
SelengkapnyaSekda Maluku Pimpin Rakor Bahas Pelaksanaan Gernas BBI 2021
Ambon, News Medianusantara.com - Sekretaris Daerah (Sekda) Maluku Kasrul Selang memimpin Rapat koordinasi (Rakor) di lantai 6 Kantor Gubernur, Rabu (2/6/2021). Rapat ini membahas tentang persiapan pelaksanaan Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia (BBI) 2021, yang akan di gelar di Maluku pada bulan November tahun ini. Hadir dalam rapat tersebut, Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kese...
SelengkapnyaGubernur- Forkompimda Maluku Ikuti Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila yang Dipimpin Presiden
Ambon, News Medianusantara.com - Gubernur Maluku Murad Ismail bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), menghadiri Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila secara virtual dari kediaman Gubernur, Selasa (1/6/2021). Pada peringatan Hari Pancasila tahun ini, Presiden bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dan mengenakan baju adat Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan serta mengenakan ...
SelengkapnyaPemprov Maluku Bahas Persiapan Pelaksanaan PPKM Mikro dengan Kabupaten/Kota
Ambon, News Medianusantara.com - Pemerintah Provinsi Maluku membahas persiapan pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro dan capaian vaksinasi, dengan 11 Pemerintah Kabupaten/Kota. Pembahasan ini dilakukan secara virtual, dipimpin Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Maluku Kasrul Selang, berlangsung di Kantor Gubernur, Selasa (1/6/2021). Mengenai hal tersebut, Juru Bicara...
SelengkapnyaGubernur Minta RSUD dr. M Haulussy Utamakan Pelayanan Bagi Masyarakat
Ambon, News Medianusantara.com - Gubernur Maluku Murad Ismail meminta pelayanan yang diberikan RSUD dr. M Haulussy Ambon kepada masyarakat lebih di utamakan. Penegasan ini disampaikan Gubernur dalam sambutannya, saat mengunjungi RS yang berada di kawasan kudamati, Selasa (01/06/2021). Menurutnya, untuk management pada pelayanan umum daerah yang menjadi perhatian adalah harus fleksibel memenuhi ...
SelengkapnyaPositif Real di Bawah Positivity Rate - Gubernur Maluku Sampaikan Apresiasi
AMBON, News Medianusantara.com - Penilaian pemerintah pusat terhadap kualitas pengendalian pandemi Corona ditanggapi Satgas Penanganan Covid 19 Provinsi Maluku. Melalui Juru Bicara, dr Adonya Rerung menyampaikan Positif Real di Maluku, dalam kurun waktu dua minggu belakangan ini masih berada di bawah 5% dari jumlah kasus yg diperiksa (positivity rate). Presentasi ini merupakan standar aman yang ...
SelengkapnyaApresiasi Kanal Rupidara, Gubernur: Sistem Sasi Sejalan Dengan Konsep Pembangunan Berkelanjutan
AMBON, Suarareformasi.com - Gubernur Maluku, Murad Ismail, mengapresiasi inisiatif yang diprakarsai oleh Kelompok Pecinta Alam (KPA) Perhimpunan Kanal Maluku, yang sudah ketiga kalinya ini menyelenggarakan Malam Anugerah Hijau Kanal Rupidara. Kegiatan dua tahunan ini adalah penganugerahan dan apresiasi kepada sejumlah pihak yang dinilai berjasa bagi lingkungan hidup di Provinsi Maluku, baik seca...
Selengkapnya