Sadali Ie Gelar Gala Dinner Dengan Peserta International Conference IRSA Ke - 19
Ambon, News Medianusantara com, – Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si., IPU, menggelar Gala Dinner dengan Peserta International Conference Indonesian Regional Science Asosiation (IRSA) ke-19. Gala dinner berlangsung di Kediaman Sekretaris Daerah Maluku, Senin Malam, (15/7/2024).Hadir pada kesempatan itu Konsul Jenderal Australia di Makassar Todd Dias beserta rombongan, Rektor Univ...
SelengkapnyaPj. Gubernur Maluku Buka Lokakarya Pendidikan
Ambon, News Medianusantara com,- Penjabat Gubernur Maluku, Ir. Sadali Ie, M.Si, IPU, secara resmi membuka Lokakarya Membangun Ekosistem Pendidikan Daerah Yang Inklusif, dengan tema “Mencari Solusi Lokal Untuk Masalah Lokal”, bertempat di Ballroom Hotel Santika Premiere, Selasa (15/7/2024). Sadali atas nama Pemerintah Provinsi Maluku mengapresiasi semangat kerjasama bilateral yang erat antara p...
SelengkapnyaPeringati Harganas Ke - 31, Ini Pesan Pj Gubernur Sadali Ie
Ambon, News Medianusantara com, – Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si., IPU, mengajak semua pihak meningkatkan kesadaran dan pentingnya sosok keluarga bagi pembangunan daerah, bangsa dan negara. Hal tersebut disampaikan sadali dalam acara peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 Tingkat Provinsi Maluku Tahun 2024.Acara yang berlangsung di Hotel Santika Premiere Ambon, Senin (1...
SelengkapnyaPuncak Hari Pajak dirangkai Dengan Acara Funwalk, Mini Game, Bazaar UMKM
Ambon,-News Medianusantara.com - KPP Pratama Ambon menyelenggarakan peringatan puncak hari pajak yang jatuh pada tanggal 14 Juli dengan tema Pesta Rakyat Hari Pajak 2024 yang diisi dengan acara FunWalk, Mini Games, Bazaar UMKM. Disediakan juga Door Prize dan hadiah menarik pada acara Fun Walk (BIB-Tax) dan mini games yang dibuat oleh panitia, Pada Jumat, 12 Juli 2024. Kepala KPP Pratama Ambon, A....
SelengkapnyaPj. Gubernur, Sambut Kedatangan Jemah Haji Provinsi Maluku
Ambon News Medianusantara. com – Sebanyak 146 Jemaah Haji dan Petugas Provinsi Maluku, tiba di Bandara Pattimura Ambon, dengan menggunakan Maskapai Lion Air Flight Ketiga dengan Nomor Penerbangan JT-3782, sekitar pukul 11.50 WIT, Sabtu (13/7/2024). Kedatangan Jemaah Haji asal Provinsi Maluku ini, disambut oleh Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si., IPU di dampingi Plh. Serketaris Daerah ...
SelengkapnyaPERINGATI HUT KOPERASI NASIONAL KE - 77, SABIRIN HARAP UMKM LEBIH DI TINGKATKAN
AMBON, News Medianusantara. com – Dalam Memperingati Hari Ulang Tahun Koperasi Nasional ke-77, Pemerintah Provinsi Maluku menggelar Upacara, dibawah sorotan Tema “Koperasi Sebagai Ekosistem untuk Konsolidasi, Akselerasi dan Eskalasi Ekonomi Mikro dan Kecil”, di Lapangan Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Maluku, Jumat (12/7/2024).Bertindak selaku Pembina Upacara Pelaksana Harian (Plh) Sekretar...
SelengkapnyaKontingen Maluku Raih Juara Harapan III Lomba Membaca Sloka Tingkat Remaja Putra Dalam Lomba UDG Tingkat Nasional XV
Surakarta, News Medianusantara.com - Kontingen Utsawa Dharmagita (UDG) Provinsi Maluku berhasil meraih juara Harapan III lomba membaca Sloka tingkat remaja putra dalam perlombaan Utsawa Dharmagita Tingkat Nasional ke-XV Tahun 2024 di Kota Surakarta, Provinsi Jawa Tengah.Kontingen Provinsi Maluku mengirimkan 35 Peserta dan 8 Official untuk mengikut delapan mata lomba yang terdiri dari Utsawa Membac...
SelengkapnyaKontingen Maluku Raih Juara Harapan III Lomba Membaca Sloka Tingkat Remaja Putra Dalam Lomba UDG Tingkat Nasional XV
Surakarta, News Medianusantara.com - Kontingen Utsawa Dharmagita (UDG) Provinsi Maluku berhasil meraih juara Harapan III lomba membaca Sloka tingkat remaja putra dalam perlombaan Utsawa Dharmagita Tingkat Nasional ke-XV Tahun 2024 di Kota Surakarta, Provinsi Jawa Tengah.Kontingen Provinsi Maluku mengirimkan 35 Peserta dan 8 Official untuk mengikut delapan mata lomba yang terdiri dari Utsawa Membac...
SelengkapnyaRAKOR CAPAIAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN MERDEKA BELAJAR, SADALI HIMBAU TINGKATKAN KINERJA SPM
Ambon, News Media Nusantara.com – Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si., IPU mengatakan, segala upaya telah dilakukan oleh Pemerintah baik di Pusat maupun Daerah, dalam rangka memperbaiki kualitas pelayanan pendidikan, melalui perbaikan Sumber Daya Manusia (SDM) tenaga pendidik, penyediaan kapasitas dan kualitas fasilitas belajar mengajar yang memadai pemberian insentif bagi tenaga pendi...
SelengkapnyaPj. Gubernur Sadali Ie Tinjau Kawasan Terdampak Banjir di Desa Waiheru
Ambon, News Medianusantara.com, – Hujan yang tak kunjung reda di Pulau Ambon, menyebabkan air meluap di kawasan RT.020, dan 024 RW.008, Desa Waiheru. Menanggapi kejadian tersebut, Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si.,IPU didampingi, Penjabat Walikota Ambon, Penjabat Bupati Buru, Plh. Sekda Maluku, Asisten Sekda, serta Pimpinan OPD Lingkup Pemerintah Provinsi Maluku, melakukan peninjauan...
Selengkapnya