Artikel Populer

IKM Pemkot Ambon 2025 Raih Predikat Baik

Ambon, News Medianusantara.com,– Jelang akhir tahun 2025, Pemerintah Kota Ambon kembali melaksanakan Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) sebagai kegiatan rutin tahunan dalam rangka mengevaluasi kinerja pelayanan publik.  Hasil survei menunjukkan Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Pemerintah Kota Ambon tahun 2025 mencapai 87,56 dengan predikat Baik. Kepala Bagian Organisasi dan Tata Laksana (Ortala) ...

Selengkapnya

Gemerlap Neon Party Zest Ambon Meriahkan Sambut Tahun Baru 2026

Ambon, News Medianusantara.com,- Menyambut pergantian tahun, Zest Ambon menghadirkan kemeriahan Neon Party yang berlangsung megah di Yuzu Ballroom, Lantai 9 Zest Ambon, pada Selasa malam, 31 Desember 2025.  Acara dimulai pukul 19.00 WIT dan berlangsung hingga pergantian tahun dengan penuh semangat dan hiburan spektakuler. Rangkaian acara dibuka dengan opening performance dari God Is Love Dancers ...

Selengkapnya

7 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Lingkup Pemkot Ambon Resmi Dilantik

Ambon, News Medianusantara.com,- Walikota Ambon,  Bodewin M. Wattimena, resmi melantik dan mengambil sumpah/janji tujuh (7) Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kota Ambon, Pelantikan berlangsung, Jumat (19/12/2025), di Ruang Rapat Vlissingen, Balai Kota.  Pelantikan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, berdasarkan Surat Keputusan Wali Kota Nomor 6945, tahun 2025, tertanggal 19 D...

Selengkapnya

Ambon Resmi Jadi Kota Wakaf, Ini Yang Disampaikan Walikota

Ambon, News Medianusantara.com, –Kota Ambon resmi diluncurkan sebagai  sebagai Kota Wakaf okeh Dirjen Bimas Islam Kemenag RI, Abu Rokhmad bersama Walikota Ambon, Bodewin Wattimena. Kick Off kota Ambon  diselenggarakan di Taman Budaya kota Ambon, Kamis (18/12/2025).  Dalam sambutannya Walikota Ambon, Bodewin Wattimena,. mengatakan, Ambon sebagai kota wakaf menjadi tonggak awal komitmen bersam...

Selengkapnya

Natal Pemkot Ambon: ASN Ditegaskan Layani dengan Hati, Bukan Formalitas

Ambon, News Medianusantara.com— Perayaan Natal Pemerintah Kota Ambon bukan sekadar agenda seremonial tahunan, melainkan momentum refleksi iman dan panggilan moral bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan PPPK untuk melayani masyarakat dengan kasih, integritas, dan tanggung jawab serta wadah mempererat silaturahmi serta memperkokoh keimanan aparatur. Penegasan tersebut disampaikan Wali Kota Ambon saa...

Selengkapnya

Pemkot Ambon Pasang Jaring Penahan Sampah di Sungai, Wali Kota Harap, Ada Kesadaran Masyarakat

Ambon,News Medianusantara com - Kota Ambon terus memperkuat upaya perlindungan lingkungan pesisir dengan memasang jaring penahan sampah di sejumlah sungai yang bermuara ke Teluk Ambon. Program ini merupakan hasil kerja sama Pemerintah Kota Ambon dengan Clear Rivers dari Belanda, yang difasilitasi oleh PT Million Limbah Ambon.Hal tersebut disampaikan Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, saat diwawan...

Selengkapnya

Wali Kota Ambon Minta Perlindungan BPJS Bagi ASN dan Pekerja Rentan

Ambon, News Medianusantara.com – Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, menegaskan bahwa perlindungan jaminan sosial bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan pegawai pemerintah lainnya merupakan tanggung jawab mutlak Pemerintah Kota Ambon. Hal tersebut disampaikannya saat diwawancarai wartawan pada Selasa (16/12/2025).Menurut Wattimena, setiap pemberi kerja memiliki kewajiban untuk melindungi tenaga ke...

Selengkapnya

Wali Kota Ambon Ajak ASN Memaknai Perayaan Natal

Ambon, News Medianusantara.com – Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, mengajak seluruh aparatur pemerintah dan masyarakat Kota Ambon untuk memaknai perayaan Natal sebagai momentum menghadirkan damai sejahtera melalui pelayanan yang tulus, jujur, dan bertanggung jawab bagi kepentingan masyarakat.Ajakan tersebut disampaikan Wali Kota saat memberikan sambutan pada Ibadah Syukur Natal yang berlangsun...

Selengkapnya

Wali Kota Ajak Masyarakat Perkuat Solidaritas Sosial Pekerja Rentan di Kota Ambon

AMBON, News Medianusantara.com - Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk memperkuat solidaritas sosial dan kepedulian bersama dalam upaya melindungi pekerja rentan di Kota Ambon. Ajakan tersebut disampaikannya usai Ibadah Syukur Natal Pemerintah Kota Ambon yang berlangsung di Gereja Maranatha Kota Ambon.Selasa (16/12/2025) Wattimena menjelaskan bahwa upaya perl...

Selengkapnya

Wali Kota Ambon Lantik 170 PPPK Paru Waktu

Ambon, News Medianusantara.com - Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, berharap sisa tenaga honorer yang belum diangkat sebagai Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu di lingkup Pemerintah Kota Ambon dapat memperoleh kesempatan yang sama seperti rekan-rekan mereka yang telah dilantik. Hal tersebut disampaikan Bodewin Wattimena usai melantik 170 PPPK Paruh Waktu di Ruang Vlisin...

Selengkapnya

Testimonial

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori