Wali Kota Ambon Himbau, Warga Waspada Hadapi Puncak Musim Hujan
Ambon, News Medianudantara.com - Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, mengimbau seluruh warga kota untuk meningkatkan kewaspadaan untuk menghadapi puncak musim penghujan yang diperkirakan terjadi pada bulan Juni, Juli, sampai Agustus mendatang, karena sesuai informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).Wattinena, mengungkapkan, Pemkot Ambon telah menganalisis titik-titik banj...
SelengkapnyaTahalele. Pemkot Segera Berikan Dana Stimulan Kepada Korban Kebakaran Bentas
Ambon, News Medianusantara.com - Pemerintah Kota Ambon dalam waktu dekat segera memberikan dana stimulan kepada para pengungsi korban kebakaran di Benteng Atas Kecamatan Nusaniwe Kota Ambon bebetapa waktu lalu.Hal itu disampaikan Plt. Kepala Dinas Sosial Kota Ambon, Imelda Tahalele S.STP, M.Si,saat di Wawancarai Selasa (3/5/2025)Menurutnya, dana stimulan yang akan diberikan sebesar Rp 15 juta per ...
Selengkapnya54 Tenaga dokter Baru Siap Megabdi di Kota Ambon
Ambon, News Medianusantara.com - Pemerintah Kota (Pemkot) lewat dinas Kesehatan Kota Ambon menerima 54 dokter baru.dan siap untuk melayani masyarakat. Demikian yang di sampaiakan, Kepala Dinas Kesehatan Kota Ambon, Wendy Pelupessy.Menurutnya Pelupesdy, para dokter tersebut sudah menandatangani kontrak kerja dan siap mengabdi selama satu tahun sebagai bagian dari program internship, di Kota Ambonâ€...
SelengkapnyaPemerintah Kota Ambon, Salurkan 115 Hewan Qurban
Ambon, News Medianusantara.com,- Menyambut Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriah, Pemerintah Kota Ambon memberikan bantuan hewan qurban sebanyak 45 ekor sapi dan 70 ekor kambing kepada sejumlah masjid dan lembaga - lembaga.Penyerahan hewan qurban, berlangsung di pelataran Balai Kota Ambon, Selasa, (03/07/2025).Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena saat penyerahan hewan qurban di halaman parkir Balai Kota A...
SelengkapnyaLekransy, Mengajak 55 CPNS Diskominfo Kedepankan Kerja Tim
Ambon, News Medianusantara.com - Plt.Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan SANDI (DiskominfoSandi), Ronald Lekransy mengajak 55 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk mengedepankan Kerja Tim, sebagai kunci sukses pelayanan publik di Kota Ambon. Hal ini disampaikan Lekransy saat melakukan pertemuan bersama CPNS Diskominfosandi yang berlangsung di ruang Command Center, Selasa (3/6). Menurut Lekr...
SelengkapnyaPeringati Hari Lahirnya Pancasika : Wakil Wali Kota Ambon Baca Pidato Kepala BPIP RI
Ambon, News Medianusantara.com - Wakil Wali Kota Ambon, Ely Toisutta, membacakan pidato Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Republik Indonesia, Yudian Wahyudi, dalam upacara peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2025 di Balai Kota Ambon, Senin, (2/6/2025). Dalam pidatonya, simbol Garuda Pancasila menjadi sorotan utama sebagai pengingat nilai-nilai luhur dan proses historis lahirnya da...
SelengkapnyaPemkot Segera Rombak Birokrasi
Ambon, News Medianusantara.com - Dalan waktu dekat Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon segera melakukan perombakan birokrasi di jajaran pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Sekretaris Kota (Sekkot). Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, menyatakan, langkah ini akan diawali dengan pelaksanaan uji kompetensi bagi para pejabat yang akan mengikuti seleksi.“Kalau sudah siap, kita langsung bikin s...
SelengkapnyaWali Kota Menyerahkan SK Kepada 914 CPNS di Lingkup Pemerintah Kota Ambon
Ambon, News Medianusantara.com - Sesuai janjinya hari ini Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, memimpin apel pagi sekaligus menyerahkan Surat Keputusan (SK) pengangkatan kepada 914 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Kota Ambon. penyerahan dilakukan di Tribun Lapangan Merdeka Kota Ambon, Senin, (2/6/2025).Dalam sambutannya, Wattimena menekankan pentingnya semangat pengabd...
SelengkapnyaDiskominfo Ambon - Fisip Unpatti Sosialisasi Literasi Digital di Jemaat Sumber Kasih
Ambon, News Medianusantara.com,- Tantangan di ruang digital tak hanya membawa dampak positif, tetapi juga dampak ancaman negatif yang mengkhawatirkan; hal ini kemudian menggerakan Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (DiskominfoSandi) Kota Ambon untuk terus menggalakkan sosialisasi Literasi Digital dengan topik Bijak Bermedsos bagi kaum muda di Kota Ambon. Demikian disampaikan Kepala D...
SelengkapnyaBodewin Wattimena Tutup Turnamen Volly ASSC Cup 2025
Ambon, News Medianusantara.com- Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, resmi menutup Turnamen Volly Amboina Selection Sport Club (ASSC) Cup 2025, yang bertempat di GOR Sport hall Karang panjang, Jumat, (23/5/2025).Turnamen Volly yang di gelar ini, sejak tnggal 12 Mei - 23 Mei 2025 dan diikuti oleh 48 tim yang terdiri dari 32 tin putra dan 16 tim putri, menjadi wadah strategis dalam pembinaan dan ...
Selengkapnya